Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

Resep Sate Kecap Pedas dan Cara Membakar Sate Agar Tidak Cepat Gosong

Berikut resep membuat sate kecap pedas dan cara agar sate yang dibakar tidak cepat hangus atau gosong.

Penulis: Faisal Mohay
Editor: Ayu Miftakhul Husna
zoom-in Resep Sate Kecap Pedas dan Cara Membakar Sate Agar Tidak Cepat Gosong
Sate kambing khas Surabaya
Cara Membakar Sate Agar Tidak Cepat Gosong 

1 sendok makan minyak goreng

30 buah tusuk sate

Baca: Resep dan Cara Membuat Nasi Kebuli, Mudah Anti Gagal

Bumbu Halus:

1 sendok makan ketumbar bubuk

3 buah cabai merah keriting

3 buah cabai merah rawit

1/2 sendok teh garam

Berita Rekomendasi

Bahan Sambal Kecap (aduk rata):

5 sendok makan kecap manis

5 butir bawang merah, diiris halus

8 buah cabai rawit hijau, diiris

Pelengkap:

3 buah lontong, dipotong-potong

2 buah tomat merah, diiris

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas