Cara Membuat Pastel Tutup yang Enak, Mudah dan Praktis, Berikut Kumpulan Resepnya
Simak cara memasak pastel tutup yang mudah bagi pemula berikut ini, dilengkapi dengan bahan serta cara mengolahnya.
Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Whiesa Daniswara
1. Pertama, tumis bawang putih dan bawang bombay sampai harum.
2. Masukkan wortel, buncis, dan jamur kuping dan aduk sampai setengah matang.
3. Tambahkan telur asin dan soun dan aduk rata.
4. Bubuhi garam dan merica dan aduk kembali hingga rata.
5. Tuang air kemudian aduk sampai meresap, lalu sisihkan.
6. Setelah itu aduk rata kentang, telur, susu bubuk, garam, merica, dan pala bubuk.
7. Sendokkan ke dalam cup aluminium.
8. Beri adonan isi, kemudian tutup kembali dengan adonan kentang.
9. Buat motif pada permukaan kentang menggunakan garpu.
10. Oven dengan api bawah pada suhu 170 derajat Celsius, 5 menit sampai setengah matang.
11. Keluarkan dari oven dan olesi dengan kuning telur.
12. Oven kembali sampai matang kecokelatan.
Baca: Resep dan Cara Membuat Kue Cubit, Mudah Dibuat Sendiri di Rumah Tanpa Mixer
Baca: Cara Membuat Roti Jala Sendiri di Rumah, Cocok untuk Hidangan Akhir Pekanmu
Pastel Tutup Oregano Tomat
Bahan:
350 gram kentang, kukus, haluskan