Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

6 Tips Belanja Makanan Online untuk Pemula, Periksa Tanggal Kedaluwarsa dan Pemilihan Ekspedisi

Sama halnya dengan berbelanja langsung, ada hal-hal yang harus diperhatikan saat berbelanja makanan dan minuman online, simak tipsnya berikut ini.

Penulis: Bunga Pradipta Pertiwi
Editor: Tiara Shelavie
zoom-in 6 Tips Belanja Makanan Online untuk Pemula, Periksa Tanggal Kedaluwarsa dan Pemilihan Ekspedisi
Daily Mail
Ilustrasi belanja online - Sama halnya dengan berbelanja langsung, ada hal-hal yang harus diperhatikan saat berbelanja makanan dan minuman online, simak tipsnya berikut ini. 

TRIBUNNEWS.COM - Pandemi virus corona membuat kita harus menjalani pola hidup baru alias new normal.

Baik dari perilaku, kebiasaan hingga gaya hidup mengalami banyak perubahan.

Termasuk harus membatasi diri untuk pergi ke tempat umum.

Beruntungnya di era digital semua bisa terkoneksi dengan internet.

Tak heran jika kegiatan belanja online menjadi alternatif banyak orang.

Ilustrasi - Belanja buah dan sayur online
Ilustrasi - Belanja buah dan sayur online (FOX23)

Mulai dari berbelanja kebutuhan sehari-hari, pakaian hingga barang elektronik sekalipun.

Sama halnya dengan berbelanja langsung di toko fisik, ada hal-hal yang harus diperhatikan saat berbelanja online.

Berita Rekomendasi

Terlebih jika kamu berbelanja kebutuhan seharu-hari seperti makanan dan minuman.

Berikut ini tips berbelanja makanan dan minuman online, pemula wajib tahu.

1. Pilih Marketplace

Seiring berkembangnya teknologi, kini di Indonesia sudah banyak marketplace yang bisa kamu pilih.

Apabila kamu masih pemula, sebaiknya pilih marketplace yang terpercaya.

Jangan ragu untuk meminta rekomendasi dari orang-orang terdekatmu.

Untuk menghilangkan kekhawatiran jangan ragu bertanya pada penjual.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas