Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun Lifestyle

Cara Menghilangkan Kantung Mata Secara Alami: Gunakan Lidah Buaya hingga Kurangi Makanan Asin

Memiliki kantung mata bagian kebanyakan orang memang sangat mengganggu penampilan. Berikut cara menghilangkan kantung mata secara alami.

Editor: tribunsolo
zoom-in Cara Menghilangkan Kantung Mata Secara Alami: Gunakan Lidah Buaya hingga Kurangi Makanan Asin
mymassagershop.com
Cara atasi kantung mata secara alami 

5. Manfaatkan lidah buaya

Ilustrasi manfaat lidah buaya bagi tubuh
Ilustrasi manfaat lidah buaya bagi tubuh (freepik)

Lidah buaya mengandung vitamin E, vitamin A, dan vitamin C yang bermanfaat untuk membantu menutrisi dan memperbaiki kondisi kulit.

Oleh sebab itu, gel lidah buaya dianggap dapat digunakan untuk menghilangkan kantung mata.

Caranya, usapkan gel lidah buaya pada bagian bawah mata yang menghitam atau menggelembung.

Setelah itu, diamkan selama 15 menit dan bilas dengan air bersih.

Ulangi cara ini beberapa kali dalam seminggu untuk mendapatkan hasil yang lebih maksimal.

6. Perbanyak minum air putih

Berita Rekomendasi

Air membentuk sekitar 60 persen dari berat tubuh Anda.

Mengingat hal ini, tidak mengherankan bahwa dehidrasi dapat menyebabkan kantung mata.

Dengan demikian, meningkatkan asupan air akan membantu menghilangkan kantung mata.

Seberapa cukup?

Para ahli merekomendasikan minum sekitar 13 gelas air putih per hari untuk pria, dan sekitar 9 gelas air putih per hari untuk wanita.

7. Hapus make up sebelum tidur

Memperbaiki rutinitas malam Anda juga dapat membantu menghindari dan menghilangkan kantung mata.

Halaman
1234
Sumber: Kompas.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Berita Populer
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas