Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

Cara Mudah Membuat Media Tanam Aglonema, Steril dari Jamur dan Serangga

Simak inilah cara mudah membuat media tanam Aglonema, steril dari jamur dan serangga.

Editor: tribunsolo
zoom-in Cara Mudah Membuat Media Tanam Aglonema, Steril dari Jamur dan Serangga
SERAMBI INDONESIA/M ANSHAR
TANAMAN IMPOR THAILAND - Calon pembeli melihat bunga keladi Thailand yang dijual di bantaran Krueng Ace, Jalan Raya Lambaro KM 4,5 Meunasah Manyang PA, Aceh Besar, Senin (24/8/2020). Berikut ini cara mudah membuat media tanam Aglonema, steril dari jamur dan serangga. 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut ini cara mudah membuat media tanam Aglonema, steril dari jamur dan serangga.

Membuat media tanam aglonema yang steril, tidaklah begitu sulit dan tidak memakan waktu yang lama.

Penggunaan media tanam yang steril ini bertujuan agar tanaman aglonema bisa tumbuh dan berkembang dengan baik

Steril yang dimaksud adalah media tanam tersebut terbebas dari telur hama, bakal jamur atau bakteri lainnya yang bisa menganggu pertumbuhan tanaman.

Jika menggunakan media tanam yang steril, maka tanaman aglonema akan tumbuh cantik dan tidak terkontaminasi bibit penyakit seperti spora, jamur hingga tidak adanya telur siput.

Dikutip dari kanal Youtube Hobi Bunga, berikut ini beberapa cara untuk membuat media tanam aglonema steril.

Baca juga: 9 Tanaman Hias Paling Populer Sepanjang Tahun 2020, dari Janda Bolong hingga Aglonema

Baca juga: Selain Aglonema, Dua Tanaman Hias Ini Harganya Malah Melonjak di Tengah Pandemi Covid-19

Alat dan bahan-bahan:

BERITA REKOMENDASI

- Sekop kecil

- Botol semprotan berisi air

- Alas karung atau wadah

- Sekam

- Tanah yang sudah dicampur kotoran hewan

- Fungisida

TANAMAN IMPOR THAILAND - Calon pembeli melihat bunga keladi Thailand yang dijual di bantaran Krueng Ace, Jalan Raya Lambaro KM 4,5 Meunasah Manyang PA, Aceh Besar, Senin (24/8/2020). Harga keladi impor dari Thailand ini bervariasi seperti Aglonema Thailand Suksom Jaipong dijual Rp 1 juta, Aglonema frozen Rp 250.000, dan Red King/Red Borjo Rp 150.00, per pot. (SERAMBI INDONESIA/M ANSHAR)
TANAMAN IMPOR THAILAND - Calon pembeli melihat bunga keladi Thailand yang dijual di bantaran Krueng Ace, Jalan Raya Lambaro KM 4,5 Meunasah Manyang PA, Aceh Besar, Senin (24/8/2020). Harga keladi impor dari Thailand ini bervariasi seperti Aglonema Thailand Suksom Jaipong dijual Rp 1 juta, Aglonema frozen Rp 250.000, dan Red King/Red Borjo Rp 150.00, per pot. (SERAMBI INDONESIA/M ANSHAR) (SERAMBI INDONESIA/M ANSHAR )

Cara pembuatan:

Halaman
12
Sumber: Kompas.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas