Resep Membuat Nasi Kuning ala Rumahan yang Mudah dan Enak, Dijamin Anti Gagal
Berikut cara memasak nasi kuning yang mudah dan enak, dilengkapi dengan bahan serta cara mengolahnya.
Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Pravitri Retno W
TRIBUNNEWS.COM - Berikut resep dan cara membuat nasi kuning yang mudah serta cepat.
Nasi kuning menjadi salah satu menu yang cocok dihidangkan saat berkumpul bersama keluarga.
Membuat nasi kuning cukup mudah dan waktu yang diperlukan juga tidak lama, yaitu kurang lebih 1 jam.
Anda bisa mengkreasikan nasi kuning dalam berbagai menu masakan, agar lebih variatif dan menarik.
Baca juga: Resep Aneka Pepes Praktis dan Nikmat, Mulai dari Pepes Ayam hingga Pepes Jamur Tahu
Berikut resep serta cara dan bahan membuat nasi kuning yang enak dan praktis yang Tribunnews rangkum dari SajianSedap.grid.id:
Nasi Kuning Serundeng Daging
Bahan:
200 gram beras
50 ml air kunyit (dari 5 cm kunyit yang diparut)
600 ml air
2 lembar daun salam
1 batang serai, memarkan
150 gram daging sapi sandung lamur, potong 1,5 x 1,5 cm
2 sendok teh garam
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.