Resep dan Cara Membuat Churros, Mulai Churros Tabur Kayumanis hingga Churros Talas Cokelat
Berikut ini kumpulan resep dan cara membuat churros, camilan kekinian enak dan mudah dibuat.
Penulis: Adya Ninggar P
Editor: Arif Fajar Nasucha
TRIBUNNEWS.COM - Berikut ini resep dan cara membuat churros anti gagal.
Churros merupakan camilan kekinian rasanya yang enak, cemilan ini juga cocok disantap setiap saat.
Camilan ini ternyata sangat mudah dibuat dan tidak membutuhkan banyak bahan.
Berikut ini beberapa resep churros enak dan mudah, dikutip dari Sajian Sedap:
Baca juga: Resep Garang Asem Ayam Cocok untuk Santap Siang Akhir Pekan
Baca juga: Aneka Resep Puding Roti yang Enak dan Lembut, Cocok Jadi Dessert Akhir Pekan
Waktu: 30 Menit
Sajian: 15 Porsi
Berita Rekomendasi
Bahan:
400 ml air
15 gram margarin
1/4 sendok teh garam
30 gram gula pasir
160 gram tepung terigu protein sedang
500 gram minyak untuk menggoreng