Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

Bacaan Takbiran Idul Adha dalam Tulisan Arab dan Latin, Lengkap dengan versi Panjang serta Pendek

Bacaan takbiran dalam tulisan arab dan latin, dibaca pada 9 Dzulhijjah hingga waktu Hari Raya Idul Adha.

Penulis: Nuryanti
Editor: Arif Fajar Nasucha
zoom-in Bacaan Takbiran Idul Adha dalam Tulisan Arab dan Latin, Lengkap dengan versi Panjang serta Pendek
freepik.com
Ilustrasi Idul Adha 2022. Bacaan takbiran dalam tulisan arab dan latin, dibaca pada 9 Dzulhijjah hingga waktu Hari Raya Idul Adha. 

Ibnu Abbas mengatakan, yang dimaksud dengan hari-hari yang berbilang ialah hari-hari tasyrik (menjemur dendeng); juga dikenal dengan sebutan hari-hari yang telah diketahui, yaitu hari belasan.

Saat hari tasyrik, zikir dilantunkan pada saat takbiran, membaca tasmiyah (bismillah), dan takbir saat memotong hewan kurban.

Dalam hadis Rasulullah SAW bersabda:

“Hari Tasyrik adalah hari makan, minum, dan banyak mengingat Allah,” (HR Muslim, Ahmad, Abu Daud, Nasa’i).

(Tribunnews.com/Nuryanti)

Berita lain terkait Idul Adha 2022

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Berita Populer
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas