Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

Gaya Selvi Ananda Liburan Bareng Keluarga ke Lembang Park Zoo Disorot Netizen: Bu Wakil Kece Abis

Penampilan Selvi Ananda, istri Wakil Presiden Terpilih Gibran Rakabuming Raka saat memboyong keluarganya menikmati liburan di Lembang Park Zoo (LPZ)

Penulis: Rina Ayu Panca Rini
Editor: Wahyu Aji
zoom-in Gaya Selvi Ananda Liburan Bareng Keluarga ke Lembang Park Zoo Disorot Netizen: Bu Wakil Kece Abis
Kolase/Tangkap layar akun Instagram @LembangParkZoo
Penampilan Selvi Ananda, istri Wakil Presiden Terpilih Gibran Rakabuming Raka saat memboyong keluarganya menikmati liburan di Lembang Park Zoo (LPZ), Jawa Barat mendapat sorotan warganet. 

Laporan Wartawan Tribunnews.com, Rina Ayu

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA -- Akhir pekan lalu, calon wakil presiden RI Gibran Rakabuming Raka memboyong keluarganya menikmati liburan di Lembang Park Zoo (LPZ), Jawa Barat.

Tampilan Selvi Ananda pun tak pernah lepas dari sorotan warganet.

Saat berlibur, ibu Jan Ethes ini mengenakan outfit simple.

Dilihat dari instagram @LembangParkZoo, Putri Solo 2009 ini tampak mengenakan kaos berwarna putih dan celana jeans warna biru.

Biasanya tampil dengan geraian rambut lurusnya, Selvi kali ini mengubah gaya rambutnya.

Ia tampak percaya diri dengan menggeriting rambut pirangnya.

BERITA REKOMENDASI

Dengan tampilan rambut dan outfitnya itu, Selvi Ananda dipuji netizen.

@dewianggara10: bu wakil kece abissss

@jesikahenuhili: gila mba selvi slayyyy

@gitshrmwn: suka liat bu selvi cantik banget

Berikut harga outfit Selvi Ananda yang dirangkum Tribunnews.com, Senin (13/5/2024):

1. Kaos Putih

Bukan kaos biasa, Selvi mengenakan kaos putih besutan Alexander Mc Queen logo-print cotton t-shirt.

Dilansir dari website resminya, kaos tersebut dibandrol sekitar 344 dollar US atau sekitar Rp5,5 juta rupiah.

2. Tas Merek Hermes

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas