Profil Hasanuddin Wahid, Sekretaris Jenderal PKB yang Dikenal Cerdas, Tegas, Visioner dan Membumi
Berikut profil Hasanuddin Wahid atau Cak Udin, Sekretaris Jenderal Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) periode 2019-2014.
Penulis: Tiara Shelavie
Editor: Arif Fajar Nasucha
Tempat Lahir/Tanggal Lahir: Malang / 02 April 1975
Agama: Islam
Istri: Dimas Pahlawanita Damayanti
Anak: 2
Riwayat Pendidikan
SD: MI Miftahul Ulum. Tahun: 1981 - 1987
SMP: Mts. Hasyim Asy'ari. Tahun: 1987 - 1990
SMA: MAss Tebuireng. Tahun: 1990 - 1993
S1 PAI: UIN Maulana Malik Ibrahim. Tahun: 1994 - 1999
S2 Filsafat: Universitas Indonesia. Tahun: 2003 - 2006
Baca juga: Sekjen PKB Hasanuddin Wahid: PKB dan PKS Miliki Kesamaan
Riwayat Organisasi
- DPP PKB, Sebagai: Sekretaris Jenderal. Tahun: 2019 - 2024
- Pimpinan Pusat Pagar Nusa NU, Sebagai: Sekretaris Jenderal. Tahun: 2017 - 2022
- DPP PKB, Sebagai: Wakil Sekretaris Jenderal. Tahun: 2014 - 2019
- Pimpinan Pusat Pagar Nusa NU, Sebagai: Ketua. Tahun: 2012 - 2017
- DPP PKB, Sebagai: Wakil Sekretaris Jenderal. Tahun: 2011 - 2014
- DKN Garda Bangsa, Sebagai: Ketua. Tahun: 2010 - 2014
(Tribunnews.com, Tiara Shelavie)