Banjir Rob Landa Muara Baru di Jakarta Utara
Banjir Rob akibat laut pasang ini, membuat sejumlah aktivitas warga terganggu. Termasuk aktivitas di pasar ikan terhenti.
Editor: Willem Jonata
TRIBUNNEWS.COM - Sejumlah kendaraan mogok akibat terendam banjir rob di Muara Baru, Jakarta Utara, Selasa (5/12/2017). Ketinggian air mencapai dengkul orang dewasa.
Banjir Rob akibat laut pasang ini, membuat sejumlah aktivitas warga terganggu. Termasuk aktivitas di pasar ikan terhenti.
Simak suasananya dalam video di atas.(*)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.