Terjemahan Lirik Lagu Not Like The Movies - Katy Perry: With the Perfect Ending
Simak terjemahan lirik lagu Not Like The Movies yang dipopulerkan oleh Katy Perry dalam artikel berikut.
Penulis: Gabriella Gunatyas
Editor: Salma Fenty
YouTube Kary Perry
Inilah terjemahan lirik lagu Not Like The Movies yang dipopulerkan oleh Katy Perry dalam artikel berikut.
TRIBUNNEWS.COM - Berikut lirik lagu dan terjemahan Not Like The Movies yang dipopulerkan oleh Katy Perry dalam artikel berikut.
Lagu Not Like The Movies dirilis pada 1 Januari 2010 dalam album yang bertajuk Teenage Dream.
Inilah Terjemahan Lirik Lagu Not Like The Movies yang Dinyanyikan Katy Perry:
He put it on me, I put it on
Dia memakaikannya padaku, kupakai
Like there was nothin' wrong
Seakan tak ada yang salah
It didn't fit, it wasn't right
Tak cocok, tidak benar
Wasn't just the size
Bukan cuma ukurannya
They say you know when you know
Mereka bilang kau tahu saat kau tahu
I don't know
Aku tak tahu
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.