Kunci Gitar dan Lirik Lagu Sebatas Mimpi - Nano: Bawalah Aku ke Dalam Mimpimu
Simak inilah kunci gitar dan lirik lagu berjudul Sebatas Mimpi yang dinyanyikan oleh grub band Nano.
Penulis: Lanny Latifah
Editor: Yurika NendriNovianingsih
Intro :
saat pertama
ku dekati dirimu
menuruti semua inginmu
dan tiba waktumu
tuk beri jawaban
ternyata kau anggap aku
hanya teman
Reff I:
bawalah aku ke dalam mimpimu
aku tak kan kecewakan kamu
walaupun itu semua
hanya sebatas mimpi
jadikan aku kekasih hatimu
aku menginginkan kamu
sungguh-sungguh merasa
ku jatuh cinta
telah berbagai cara
tuk dapatkan hatimu
tetap saja kau anggap aku
Hanya teman
Reff II:
bawalah aku ke dalam mimpimu
aku tak kan kecewakan kamu
walaupun itu semua
hanya sebatas mimpi
jadikan aku kekasih hatimu
aku menginginkan kamu
sungguh-sungguh merasa
ku jatuh cinta pada dirimu
Int.
==Kembali ke : Reff II
Outro :
(Tribunnews.com)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.