Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kapolda Bali: Munas Golkar Belum Kantongi Izin

“Bagi polisi bukan soal apa kegiatannya, tapi tugas polisi bagaimana memastikan keamanan,” kata Mokalu.

Editor: Hasanudin Aco
zoom-in Kapolda Bali: Munas Golkar Belum Kantongi Izin
TRIBUN BALI/I Nyoman Mahayasa (bali)
Kapolda Bali Irjen Albertus Julius Benny Mokalu membagikan koran Tribun Bali kepada pengendara di kawasan Catur Muka, Renon, Denpasar, Kamis (3/4/2014), (Tribun Bali/I Nyoman Mahayasa) 

Laporan Wartawan Tribun Bali, Robison Gamar

TRIBUNNEWS.COM, BALI -  Mengantisipasi hal-hal yang menjurus pada tindakan anarkis di lokasi Munas, Polda Bali menyiapkan tim anti anarkis di lokasi Munas IX Partai Golkar di Nusa Dua.

Kapolda Bali, Irjen Pol Benny Mokalu, pengamanana itu dilakukan agar tak terjadi hal-hal yang tak diinginkan. [BACA: Polisi Razia Senjata Tajam Peserta Munas].

Kata Mokalu, Munas yang digelar di Nusa Dua tersebut tidak mengantongi izin. Hanya permakluman kegiatan saja.

Tapi bagi kepolisian, kata Mokalu, perlakuan diberikan sama dengan pengamanan yang sama dengan agenda seperti itu.

Dijelaskan tidak perlu izin untuk kegiatan itu, cukup rekomendasi. 

“Bagi polisi bukan soal apa kegiatannya, tapi tugas polisi bagaimana memastikan keamanan,” kata Mokalu. (*)

Berita Rekomendasi
Sumber: Tribun Bali
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas