Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun

Presiden Jokowi Pasang Bleketepe Jelang Pernikahan Kahiyang Ayu

Presiden Joko Widodo melakukan prosesi adat pemasangan bleketepe pada hari ini, Selasa (7/11/2017) sekitar pukul 08.00 WIB.

Penulis: Radifan Setiawan

TRIBUNNEWS.COM, SOLO - Presiden Joko Widodo melakukan prosesi adat pemasangan bleketepe pada hari ini, Selasa (7/11/2017) sekitar pukul 08.00 WIB.

Presiden Joko Widodo melakukan rangkaian prosesi pemasangan Bleketepe di kediamannya di Jl Kutai Utara Sumber, Banjar Sari, Surakarta.

Terlihat Jokowi mengenakan pakaian adat jawa berwarna orange lengkap dengan blankon dan jarik batik.

Baca: Kembalikan Fitrah Koperasi sebagai Soko Guru Ekonomi Bangsa

Prosesi ini biasa dilakukan sebelum acara siraman.

Bleketepe sendiri berbentuk anyaman dari daun pohon kelapa.

Baca: Pertamina Kehilangan Pendapatan Rp 19 Triliun, Pengamat: Harus Ada Audit Forensik

Berita Rekomendasi

Pemasangan bleketepe ini dilakukan oleh orang tua pengantin saat pemasangan tarub atau tenda untuk pesta pernikahan.

Simak dalam video di atas. (*)

Sumber: Tribun Video
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas