Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Marsekal Hadi Berikan Penghargaan kepada Kapolri

Ada tiga bintang kehormatan yang diberikan Bintang Kartika Eka Paksi Utama, Bintang Jala Sena Utama, dan Bintang Subono Paksa Utama.

Editor: Malvyandie Haryadi
zoom-in Marsekal Hadi Berikan Penghargaan kepada Kapolri
TRIBUNNEWS/FITRI WULANDARI
Kapolri Jenderal Polisi Tito Karnavian 

Laporan wartawan tribunnews.com, Wahyu Firmansyah

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto memberikan tanda kehormatan kepada Kapolri Muhammad Tito Karnavian.

Baca: Rupiah Menguat Tipis ke Posisi Rp 13.749 per Dolar AS

Ada tiga bintang kehormatan yang diberikan Bintang Kartika Eka Paksi Utama, Bintang Jala Sena Utama, dan Bintang Subono Paksa Utama.

"TNI memberikan penghargaan atas kerjasamanya sehingga TNI mampu melaksanakan tugas pokok dengan baik," ujar Panglima TNI Hadi Tjahjanto di gedung soedirman, Mabes TNI cilangkap, Rabu (14/3/2018).

Terbukti dari penangkapan kapal yang membawa sabu 1,6ton berkat kerja sama antara TNI dan Polri.

"Hari ini juga saya dapat tanda kehormatan bintang kartika eka paksi utama dan jalasena utama," katanya.

Berita Rekomendasi

Dengan adanya kerja sama yang baik antara TNI dan Polri tantangan apapun bisa dilalui bersama dan NKRI tetap utuh.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas