TNI Mulai Renovasi Rumah Lalu Muhammad Zohri, Begini Permintaan Pihak Keluarga
Sejumlah personel TNI dibantu masyarakat sudah mulai membongkar rumah Zohri sejak Sabtu (14/7/2018) .
Penulis: Vika Widiastuti
TRIBUNNEWS.COM - TNI AD mulai merenovasi rumah Lalu Muhammad Zohri di Dusun Karang Pengsor, Pemenang, Lombok Utara
Lalu Muhammad Zohri merupakan sprinter peraih medali emas dalam Kejuaraan Dunia Atletik U-20 kategori lari 100 meter di Tempere, Finlandia.
Video renovasi tersebut viral di media sosial, satu di antaranya diunggah oleh akun Facebook Yuni Rusmini, Minggu (15/7/2018).
Renovasi tersebut dipimpin langsung oleh Danrem 162/WB Kolonel CZI Ahmad Rizal Ramdhani.
Sejumlah personel TNI dibantu masyarakat sudah mulai membongkar rumah Zohri sejak Sabtu (14/7/2018) .
BACA DAN TONTON VIDEO SELENGKAPNYA DI SINI >>>
Berita Rekomendasi