Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Emosi Soekarno Meledak Saat Diperlakukan Tak Etis di Gedung Putih, Presiden Amerika Sampai Ketakutan

Wajah Presiden Amerika Serikat terlihat ketakutan saat Soekarno marah. Semua bermula dari perlakuan yang tak etis

Editor: Januar Adi Sagita
zoom-in Emosi Soekarno Meledak Saat Diperlakukan Tak Etis di Gedung Putih, Presiden Amerika Sampai Ketakutan
Grid.id/ Hall Family Foundation
Emosi Soekarno Meledak Saat Diperlakukan Tak Etis di Gedung Putih, Presiden Amerika Eisenhower Sampai Ketakutan 

Emosi Soekarno Meledak Saat Diperlakukan Tak Etis di Gedung Putih, Presiden Amerika Sampai Ketakutan

TRIBUNNEWS.COM - Sejak era pemerintahan Soekarno, Indonesia memang selalu menganut politik bebas aktif.

Artinya, Indonesia bebas menjalin hubungan diplomatik dengan negara manapun.

Oleh karena itu, saat menjadi presiden, Soekarno juga rajin menjalin hubungan dengan berbagai negara.

Tidak terkecuali menjalin hubungan dengan Amerika Serikat.

Meski demikian, ada sebuah kejadian yang membuat Soekarno marah besar saat mendatangi Amerika Serikat.

Itu seperti yang terdapat dalam buku berjudul "Soekarno Poenja Tjerita" terbitan Bentang tahun 2016.

Berita Rekomendasi

Dalam buku yang kata pengantarnya ditulis oleh Roso Daras itu disebutkan, saat itu Soekarno sedang melakukan kunjungan ke Amerika Serikat, tepatnya Washington.

Kala itu, Amerika Serikat dipimpin oleh Presiden Eisenhower.

Soekarno yang sudah berada di Gedung Putih, harus menunggu sekitar setengah jam.

Halaman 2 >>>>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas