Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Amalan yang Bisa Ditunaikan Jika Tak Bisa Puasa Sunah Dzulhijjah,Tarwiyah & Arafah karena Haid

Bagi wanita yang sedang haid & tidak bisa menunaikan puasa, bisa mengerjakan amalan lain di bulan Dzulhijjah. Simak penjelasannya!

Editor: Archieva Prisyta
zoom-in Amalan yang Bisa Ditunaikan Jika Tak Bisa Puasa Sunah Dzulhijjah,Tarwiyah & Arafah karena Haid
TRIBUNSUMSEL.com
Niat Puasa Dzulhijjah yang mulai ditunaikan hari ini, Jumat (2/8/2019). Ini keutamaan puasa sunnah Dzulhijjah. 

TRIBUNNEWS.COM - Inilah penjelasan mengenai amalan lainnya yang bisa dikerjakan di bulan Dzulhijjah selain berpuasa.

Pada bulan Dzulhijjah hendaknya umat Islam menggunakan kesempatannya untuk selalu beribadah kepada Allah.

Seperti yang diketahui, di awal bulan Dzulhijjah terdapat amalan ibadah yang sunah untuk dikerjakan, seperti berpuasa.

Puasa sebelum Idul Adha atau 10 hari pertama bulan Dzulhijjah sangat baik untuk di isi dengan amalan puasa sunnah, bahkan dianjurkan hingga tanggal 9 bulan tersebut.

Tetapi yang lebih dianjurkan yaitu puasa sunah pada tanggal 8 serta 9 Dzulhijjah yang bertepatan dengan hari arafah atau yang disebut dengan puasa Arafah.

Sebelum puasa Arafah, umat muslim dianjurkan untuk menunaikan puasa Tarwiyah (8 Dzulhijjah).

 Niat & Pahala Besar Puasa Dzulhijjah, Tarwiyah dan Arafah, Selasa 6 Agustus 2019, Arti dan Keutamaan

Bagi seorang muslimah, tentu ada beberapa orang yang tepat di hari itu sedang berhalangan atau haid.

BERITA TERKAIT

Seorang wanita yang sedang haid tentu tidak bisa menunaikan puasa sunah di bulan Dzulhijjah, jika tanggal haid bertepatan dengan waktu berpuasa.

Namun, agar tetap mendapat pahala di bulan Dzulhijjah ini, wanita yang sedang berhalangan bisa menunaikan ibadah lain selain berpuasa.

Ada amalan sunnah lainnya yang juga dianjurkan untuk dilaksanakan umat muslim.

HALAMAN SELANJUTNYA -------------->

Sumber: TribunStyle.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas