Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Asal Usul Nama 'Jokowi', Ternyata Bukan Panggilannya Sejak Kecil

Panggilan untuk Presiden Republik Indonesia yang selama ini sering dipakai, 'Jokowi', ternyata dibuat oleh warga Prancis, Bernard Chene.

Penulis: Febia Rosada Fitrianum
Editor: Ayu Miftakhul Husna
zoom-in Asal Usul Nama 'Jokowi', Ternyata Bukan Panggilannya Sejak Kecil
Tangkap layar Youtube Joko Widodo
Bernard Chene, Bule Prancis Sahabat Jokowi, Tak Sangka Jadi Presiden dan Ungkap Kejadian Lucu 

"Sekarang, semua orang memanggilnya dengan nama itu. Bagus, tidak apa-apa."

"Saya tidak kenapa-kenapa, senang tidak sedih juga tidak, yah mungkin sedikit senang sih, karena kan saya yang membuatnya. Bagus."

Bernard Chene bertemu pertama kali dengan Jokowi pada pertengahan tahun 1999, di Solo.

Ia terkesan dengan kedewasaan seorang Jokowi.

Selain itu, Bernard Chene juga menilai Jokowi merupakan orang yang sangat pintar dan ada semangat hidup.

"Saat itu saya sangat terkesan dengan kedewasaannya," tutur Bernard Chene

"Dari matanya terlihat kalau ia sangat pintar dan penuh gairah hidup," imbuhnya.

Berita Rekomendasi

Melalui Bernard, Jokowi merambah ekspor meubel ke Eropa, kemudian menjadi sahabat. (*)

(Tribunnews.com/Febia Rosada Fitrianum)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas