Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Live Streaming Fenomena Gerhana Matahari Cincin Pagi Ini, Berikut Daftar Wilayah yang Dilewati

Saksikan penampakan langit langka Gerhana Matahari Cincin (GMC) pagi ini, Kamis (26/12/2019) melalui live streaming.

Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Ayu Miftakhul Husna
zoom-in Live Streaming Fenomena Gerhana Matahari Cincin Pagi Ini, Berikut Daftar Wilayah yang Dilewati
Tribunnews.com / Twitter BMKG
Saksikan penampakan langit langka Gerhana Matahari Cincin (GMC) pagi ini, Kamis (26/12/2019) melalui live streaming. 

TRIBUNNEWS.COM - Saksikan penampakan langit langka Gerhana Matahari Cincin (GMC) pagi ini, Kamis (26/12/2019) melalui live streaming.

Fenomena Gerhana Matahari Cincin juga dapat disaksikan di beberapa wilayah Indoensia.

Selain Indonesia, ada beberapa negara yang juga dilewati jalur GMC 26 Desember 2019 ini.

Yakni Arab Saudi, Qatar, Uni Emirat Arab, Oman, India, Srilanka, Samudera India, Singapura, Malaysia, dan Samudera Pasifik.

GMC 26 Desember 2019 ini dapat diamati di sedikit Afrika bagian Timur, seluruh wilayah Asia, Samudra India, Australia bagian Utara, dan Samudera Pasifik berupa Gerhana Matahari Sebagian.

Wilayah yang dilewati jalur Gerhana Matahari Cincin 26 Desember 2019
Wilayah yang dilewati jalur Gerhana Matahari Cincin 26 Desember 2019 (gerhanaindonesia.id)

Fenomena Gerhana Matahari Cincin juga dapat disaksikan melalui live streaming di situs LAPAN, gerhanaindonesia.id atau melalui situs BMKG.

Diprediksi GMC hari ini akan mulai sekitar pukul 10.30 WIB.

BERITA REKOMENDASI

Saksikan fenomena GMC 26 Desember 2019 melalui link live streaming berikut ini :

LINK >>> Gerhana Matahari Cincin 26 Desember 2019

LINK >>> Gerhana Matahari Cincin 26 Desember 2019

GMC akan melewati 25 pusat kota/kabupaten di 7 provinsi di Indonesia, di antaranya:

1. Aceh: Sinabang dan Singkil


2. Sumatera Utara: Sibolga, Pandan, Tarutung, Padang Sidempuan, Sipirok, Gunung Tua, dan Sibuhan.

3. Riau: Pasir Pengaraian, Dumai, Bengkalis, Siak Sri Indrapura, Selat Panjang.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas