Jadwal Pelaksanaan SKD CPNS 2019, Ini Link Pengumuman Jadwal Seleksi Kompetensi Dasar 8 Instansi
Rencananya pelaksanaan SKD ini akan dilaksanakan mulai tanggal 27 Januari 2020 hingga 28 Februari 2020, ada 8 instansi yang sudah umumkan jadwal SKD.
Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Garudea Prabawati
1. Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI)
Jadwal Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS LIPI Tahun 2019 dilaksanakan dari tanggal 03 Februari 2020 - 06 Februari 2020 Di Kantor Regional V BKN, Ciracas-Jakarta.
LINK PENGUMUMAN LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA
2. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia
Jadwal dan lokasi untuk pelaksanaan Seleksi Kompetensi Dasar dilaksanakan mulai tanggal 8 Februari 2020 hingga 10 Februari 2020.
Lokasi Tes SKD terbagi atas 8 tempat dari beberapa provinsi, dan masing-masing jadwal pelaksanaan berbeda-beda terbagi atas beberapa sesi.
Untuk mengetahui jadwal dan lokasi tes SKD CPNS lebih lanjut simak pengumuman di Link berikut ini.
LINK PENGUMUMAN KEMENTERIAN KESEHATAN
3. Badan Pengawas Tenaga Nuklir
Jadwal dan lokasi untuk pelaksanaan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) dilaksanakan di KANREG V BKN Jakarta pada tanggal 12 Februari 2020 hingga 14 Februari 2020.
LINK PENGUMUMAN BADAN PENGAWAS TENAGA NUKLIR
4. Badan Kepegawaian Negara
Jadwal dan lokasi untuk pelaksanaan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) dilaksanakan di beberapa kantor BKN di berbagai daerah yang mulai dilaksanakan dari tanggal 27 Januari 2020 hingga 30 Januari 2020.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.