Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Foto Kedekatan Akil dan Muhtar Ependy Kembali Ditampilkan di Persidangan

Jaksa Penuntut Umum pada Komisi Pemberantasan Korupsi menayangkan foto-foto Muhtar duduk di ruangan kerja Ketua MK di gedung MK.

Penulis: Glery Lazuardi
Editor: Johnson Simanjuntak
zoom-in Foto Kedekatan Akil dan Muhtar Ependy Kembali Ditampilkan di Persidangan
Glery Lazuardi/Tribunnews.com
sidang 

Adapun Akil Mochtar diketahui divonis seumur hidup setelah Mahkamah Agung (MA) menolak permohonan kasasinya.

Baca: Mantan Bupati Buton Penyuap Akil Mochtar Dapat Potongan Hukuman

Permohonan kasasi ditolak antara lain dengan pertimbangan bahwa Akil Mochtar adalah seorang hakim MK yang seharusnya merupakan negarawan sejati dan steril dari perbuatan tindak pidana korupsi.

Akil Mochtar divonis seumur hidup dalam perkara dugaan tindak pidana korupsi penerimaan hadiah terkait pengurusan 10 sengketa Pilkada di MK dan tindak pidana pencucian uang.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas