Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun

UN 2020 Dibatalkan, Ini Aturan Ujian Sekolah yang Diinginkan Mendikbud

Ujian sekolah bisa menjadi syarat kelulusan utama setelah Ujian Nasional resmi ditiadakan tahun ini karena corona

Penulis: Facundo Chrysnha Pradipha
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
zoom-in UN 2020 Dibatalkan, Ini Aturan Ujian Sekolah yang Diinginkan Mendikbud
WARTA KOTA/ANGGA BHAGYA
Rincian Jadwal Ujian Nasional 2020: UN SMK Dilaksanakan Mulai 16 Maret 2020, Simak Jadwal Pentingnya.(WARTA KOTA/ANGGA BHAGYAWARTA) 

Namun dalam pelaksanannya, ujian ini mengharuskan siswa dan guru berkumpul di dalam satu ruangan.

Sehingga, ini disadari Nadiem bisa menjadi sarana penyebaran baru virus corona.

Kabar terakhir pada Selasa (24/3/2020) Indonesia telah mengantongi 686 kasus Covid-19.

Jumlah infeksi mengalami lonjakan sebanyak 107 pasien positif.

Sehingga, total pasien yang dinyatakan sembuh masih berjumlah 30 orang.

Sedangkan, kasus kematian bertambah 7 orang, sehingga total pasien meninggal dunia berjumlah 55 orang.

(Tribunnews/IChrysnha, Isnaya, Ika Nur Cahyani)(Kompas.com/Rakhmat Nur Hakim)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas