Jawaban Soal Drum Berbentuk Tabung Berisi Minyak Goreng Belajar dari Rumah TVRI SMP Kamis, 30 April
Inilah jawaban soal materi drum berbentuk tabung berisi minyak goreng dalam Belajar dari Rumah TVRI untuk SMP Kamis, 30 April 2020.
Editor: Whiesa Daniswara
Tangkapan Layar TVRI
Inilah jawaban soal materi drum berbentuk tabung berisi minyak goreng dalam Belajar dari Rumah TVRI untuk SMP Kamis, 30 April 2020.
luas bola:
L = 4 . π . r2
L = 4 . 22/7 . 3,5 . 3,5
L = 154 mm2
luas tabung :
L = 2 . π . r t
L = 2 . 22/7 . 3,5 . 5
L = 110 mm2
Maka, luas kulit kapsul tersebut adalah = luas bola + luas tabung = 154 + 110 = 264 mm2
Artikel ini telah tayang di Tribunpadang.com dengan judul Jawaban Soal Drum Berbentuk Tabung Berisi Minyak Goreng, Materi SMP Belajar dari Rumah di TVRI
(TribunPadang.com/Saridal Maijar)
Berita Rekomendasi