Jawaban Bayangan Segitiga ABC dengan Koordinat Titik-titik A(2,3), B (8,3) dan C (8,-2) TVRI SMA
Simak jawaban bayangan segitiga ABC dengan koordinat titik-titik A(2,3), B (8,3) dan C (8,-2) TVRI SMA.
Penulis: Yurika Nendri Novianingsih
Editor: Whiesa Daniswara
Titik A(2,3) ---> A' (2+2,3-3) = A' (4,0)
Titik B (8,3) ---> B' (8+2,3-3) = B' (10,0)
Titik C (8,-2) ---> C' (8+2,-2-3) = C' (10-5)
Maka bayangan segitiga yang terbentuk adalah sebagai berikut
Soal kedua
Budi menggambar bangun jajar genjang dengan koordinat titik-titik A(2,3), B(1,1), C(5,1), D(6,3). Kemudian ia refleksikan bangun tersebut terhadap sumbu-Y dan dilanjutkan terhadap sumbu-X.
a) Apakah bayangan jajar genjang hasil refleksi akan membentuk bangun yang berbeda? Jelaskan jawabanmu!
b) Apakah ukuran bayangan jajar genjang hasil refleksi lebih besar dibandingkan dengan bangun jajar genjang mula-mula? Jelaskan jawabanmu!
c) Budi menyatakan bahwa ketika dilakukan refleksi terhadap suatu bangun, maka pada bayangannya, semua posisi titik sudut bangun tersebut akan berubah. Apakah kalian setuju dengan pernyataan Budi tersebut? Jelaskan jawabanmu!
Jawaban:
Diketahui
Titik A(2,3)
Titik B(1,1)
Titik C(5,1)
Titik D(6,3)
Direfleksikan terhadap sumbu Y
Titik A(2,3) ---> A' (-2,3)
Titik B(1,1) ---> B' (-1,1)
Titik C(5,1) ---> C' (-5,1)
Titik D(6,3) ---> D' (-6,3)
Kemudian, direfleksikan terhadap sumbu x
Titik A(2,3) ---> A' (-2,-3)
Titik B(1,1) ---> B' (-1,-1)
Titik C(5,1) ---> C' (-5,-1)
Titik D(6,3) ---> D' (-6,-3)