Menristek Umumkan 500 Peneliti Terbaik Indonesia Berdasarkan Science Technology Index
Menristek/Kepala BRIN Bambang Brodjonegoro mengumumkan 500 peneliti terbaik Indonesia berdasarkan Science Technology Index (SINTA) series I Tahun 2020
Penulis: Vincentius Jyestha Candraditya
Editor: Adi Suhendi
Berikut daftar 20 nama teratas dari 500 peneliti terbaik Indonesia berdasarkan SINTA Series I Tahun 2020 :
1. Suharyo Sumowidagdo - Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia
2. Agus Suharyanto - Universitas Muhammadiyah Surakarta
3. Indah Suci Wedyahening - Universitas Indonesia
4. Riyanarto Sarni - Institut Teknologi Sepuluh Nopember
5. Moesijanti Yudiarti Endang Soekatri - Poltekkes Kemenkes Jakarta II
6. Mauridhi Hery Purnomo - Institut Teknologi Sepuluh Nopember
|7. I Gede Wenten - Institut Teknologi Bandung
8. Achmad Nizar Hidayanto - Universitas Indonesia
9. Evy Yunihastuti - Universitas Indonesia
10. Abdul Rohman - Universitas Gadjah Mada
11. Tole Sutikno - Universitas Ahmad Dahlan
12. Achmad Munir - Institut Teknologi Bandung
13. Asep Bayu Dani Nandiyanto - Universitas Pendidikan Indonesia
14. Mohammad Basyuni - Universitas Sumatera Utara
15. Muhammad Helmy Alfaruqi - Universitas Teknologi Sumbawa
16. Rita Sita Sitorus - Universitas Indonesia
17. Nursalam - Universitas Airlangga
18. Aceng Sambas - Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya
19. Arridina Susan Silitonga - Politeknik Negeri Medan
20. Sukono - Universitas Padjadjaran