Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Syarat dan Biaya Pendaftaran UTBK-SBMPTN 2020, Dibuka 2 Juni, Ini Alur dan Tahapannya

Berikut syarat dan biaya pendaftaran Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) dan Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) 2020.

Penulis: Suci Bangun Dwi Setyaningsih
Editor: Sri Juliati
zoom-in Syarat dan Biaya Pendaftaran UTBK-SBMPTN 2020, Dibuka 2 Juni, Ini Alur dan Tahapannya
Kompas.com
Syarat dan Biaya Pendaftaran UTBK-SBMPTN 2020, Dibuka 2 Juni, Ini Alur dan Tahapannya 

- Pilihan 1 prodi anggota SN-SB (non politeknik) dan pilihan 2 prodi anggota SN-SB (non politeknik)

- Pilihan 1 prodi politeknik dan pilihan 2 prodi politeknik

3. Peserta mengupload portofolio (apabila disyaratkan oleh prodi)

4. Peserta melakukan konfirmasi dan simpan data secara permanen

5. Setelah melakukan simpan secara permanen, peserta dapat mengunduh kartu tanda peserta UTBK-SBMPTN

Jadwal UTBK 2020:

1. Pendaftaran UTBK-SBMPTN 2020:

Berita Rekomendasi

02 Juni – 20 Juni 2020

2. Pelaksanaan UTBK:

05 – 12 Juli 2020

Jumlah hari dan sesi ujian memperhitungkan jumlah pendaftar di Pusat UTBK Perguruan Tinggi Negeri.

Hari Jumat hanya akan dilaksanakan dua sesi, yaitu Sesi I: 08.00 – 10.15 WIB dan Sesi II: 13.30 – 15.45 WIB.

3. Pengumuman Hasil UTBK-SBMPTN:

25 Juli 2020 

(Tribunnews.com/Suci Bangun DS)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas