Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Susunan Pengurus Pusat MUI Periode 2020-2025, KH Miftachul Akhyar Terpilih sebagai Ketua Umum

Berikut susunan pengurus pusat MUI, yang dikutip dari keterangan tertulis yang diterima Tribunnews.com, Jumat (27/11/2020).

Penulis: Nuryanti
Editor: Tiara Shelavie
zoom-in Susunan Pengurus Pusat MUI Periode 2020-2025, KH Miftachul Akhyar Terpilih sebagai Ketua Umum
Dokumentasi MUI
Musyawarah Nasional (Munas) X Majelis Ulama Indonesia (MUI). Berikut susunan pengurus pusat MUI periode 2020-2025. 

TRIBUNNEWS.COM - KH Miftachul Akhyar terpilih sebagai Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) untuk periode 2020-2025.

KH Miftachul Akhyar terpilih dalam Musyawarah Nasional (Munas) MUI yang berlangsung 25-27 November 2020.

Ulama kelahiran 1953 ini merupakan Pengasuh Pondok Pesantren Miftachus Sunnah, Surabaya.

KH Miftachul Akhyar adalah Rais 'Aam Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) periode 2018-2020.

Terpilih sebagai Ketua Dewan Pertimbangan MUI, KH Ma'ruf Amin, yang saat ini menjabat sebagai Wakil Presiden.

Baca juga: KH Miftachul Akhyar Terpilih Jadi Ketua Umum MUI, Menag Fachrul Razi Beri Ucapan Selamat

KH Miftachul Akhyar sebagai Ketua Umum MUI periode 2020-2025
KH Miftachul Akhyar sebagai Ketua Umum MUI periode 2020-2025 (Dokumentasi MUI)

Berikut susunan pengurus pusat MUI, yang dikutip dari keterangan tertulis yang diterima Tribunnews.com, Jumat (27/11/2020).

Susunan Pengurus Pusat MUI Periode 2020-2025

Berita Rekomendasi

Ketua Wantim: Prof Dr KH Ma'ruf Amin

Wakil Ketua Wantim:

- Prof Syafiq Mughni

- Zainut Tauhid Saadi

- Prof Didin Hafidhudin

- Prof Dr Hamdan Zulfa

- KH Anwar Iskandar

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas