Info BMKG Gelombang Tinggi 16 Desember 2020, Laut Natuna Utara Capai 4 Meter
BMKG telah menginfokan perkiraan gelombang tinggi besok Rabu 16 Desember 2020. Beberapa perairan akan capai ketinggian gelombang hingga empat meter.
Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Tiara Shelavie
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO (DRA)
Ilustrasi - BMKG telah menginfokan perkiraan gelombang tinggi besok Rabu 16 Desember 2020. Beberapa perairan akan capai ketinggian gelombang hingga empat meter.
Laut Seram
Perairan Barat Lampung
Perairan Selatan P. Buru Hingga P. Seram
Teluk Lampung Bagian Selatan
Laut Banda Bagian Barat
Selat Sunda Bagian Barat Dan Selatan
Perairan Kep. Sermata Hingga Kep. Babar
Berita Rekomendasi
Perairan Selatan Jawa Hingga P. Sumba
Perairan Fakfak – Kaimana
Samudra Hindia Barat Sumatra
Laut Arafuru Bagian Barat
Selat Bali - Lombok - Alas - Sape Bagian Selatan
Perairan Timur Bitung Kep. Sitaro
Perairan P. Sawu - P. Rotte - Kupang