Info Pembukaan Kartu Prakerja Gelombang 12, Daftar Akun di www.prakerja.go.id
Info pembukaan pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 12 tahun 2021. Dapat instentif Rp 3,55 juta dari Pemerintah.
Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Daryono
Kolase Foto Surya/Tribunnews
Ilustrasi Kartu Pra Kerja - Info pembukaan pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 12 tahun 2021. Dapat instentif Rp 3,55 juta dari Pemerintah.
Cara Daftar Kartu Prakerja
Dikutip dari Tribunnews, berikut cara pendaftaran Kartu Prakerja setelah mempunyai akun:
- Buka website www.prakerja.go.id (pendaftaran Kartu Prakerja hanya melalui laman ini)
- Login ke akun Anda, lalu klik kolom dashboard
- Pada bagian verifikasi KTP, isi NIK, nomor KK, dan tanggal lahir sesuai yang tertera di KTP, klik Berikutnya
- Isi data diri secara lengkap dan unggah foto KTP
- Verifikasi nomor HP
Berita Rekomendasi
- Masukkan kode OTP yang dikirimkan via SMS ke Nomor HP-mu, klik Verifikasi
- Isi Pernyataan Pendaftar hingga selesai, klik Oke
- Klik Mulai Tes Sekarang
Peserta wajib mengikuti Tes Motivasi & Kemampuan Dasar
- Hasil tes akan dievaluasi
- Pilih Gelombang yang diinginkan dan sesuaikan domisilimu
- Klik Gabung