Letak dan Arti Kode di Nomor Ijazah SMA/SMK, Beserta Contoh Blangko Ijazah SMA/SMK
Berikut ini letak dan arti kode di nomor Ijazah Sekolah Menengah Atas (SMA) dan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK).
Penulis: Suci Bangun Dwi Setyaningsih
Editor: Arif Fajar Nasucha
DOKUMENTASI TRIBUN MANADO
Ilustrasi Ijazah. Dalam artikel terdapat letak dan arti kode di nomor Ijazah Sekolah Menengah Atas (SMA) dan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK).
3. Nomor Ijazah SDLB, SMPLB, dan SMALB pada bagian bawah halaman depan.
Nomor tersebut, mencakup kode jenjang pendidikan, kode satuan pendidikan, dan nomor seri (nomorator).
Kode Penerbita Ijazah
Kode DN untuk Ijazah yang diterbitkan oleh sekolah di dalam negeri, diikuti nomor urut kode provinsi, kecuali SDLB, SMPLB, SMALB dan SMK.
Nomor urut kode provinsi
1. DN-01: Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta
2. DN-02: Provinsi Jawa Barat
Berita Rekomendasi
3. DN-03: Provinsi Jawa Tengah
4. DN-04: Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta
5. DN-05: Provinsi Jawa Timur
6. DN-06: Provinsi Aceh
7. DN-07: Provinsi Sumatera Utara
8. DN-08: Provinsi Sumatera Barat
9. DN-09: Provinsi Riau;