Telkom Buka Lowongan Kerja untuk 4 Divisi: Buka hingga 31 Desember 2021, Cek rekrutmen.telkom.co.id
Telkom membuka lowongan pekerjaan untuk empat divisi. Pembukaan hingga 31 Desember 2021. Untuk selengkapnya dapat dicek di rekrutmen.telkom.co.id.
Penulis: Yohanes Liestyo Poerwoto
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
2. Data Science
- Data Analyst
- Data Scientist
- Data Engineer
3. Product Management
- Product Manager
- Product Owner
Berita Rekomendasi
4. Designer
- UI Designer
- UX Designer
- UX Researcher
- UX Writer
Untuk dapat melamar pada lowongan pekerjaan di atas maka pelamar harus memiliki kualifikasi antara lain pengalaman bekerja sesuai posisi yang dilamar selama tiga hingga lima tahun.
Baca juga: Perusahaan BUMN PT Kliring Berjangka Indonesia Buka Lowongan Kerja, Ini Formasi dan Kualifikasinya
Baca juga: Lowongan Kerja PT Astra Honda Motor Dibuka hingga 30 November 2021, 5 Posisi Tersedia
Selain itu apabila ingin melamar maka batas pengiriman berkas seperti CV dan lain sebagainya hingga 31 Desember 2021.