Mengenal Ikan Channa: Jenis, Harga dan Tips Merawatnya
Ikan channa ada beberapa jenis, mulai dari micropeltes, Yellow sentarum, red sampit, channa asiatica. Simak selengkapnya di sini.
Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
Gramedia
Ikan channa ada beberapa jenis, mulai dari micropeltes, Yellow sentarum, red sampit, channa asiatica. Simak selengkapnya di sini.
TRIBUNNEWS.COM - Ikan channa atau gabus merupakan ikan yang tengah digemari orang untuk dipelihara selain cupang.
Ikan channa mempunyai sifat menyerang ikan lain ketika memasuki wilayahnya.
Ikan channa memiliki bentuk kepala menyerupai ular.
Sehingga ikan channa memiliki nama lain snakehead emperor atau kaisar kepala ular.
Jenis Ikan Channa
Yellow sentarum, red sampit, channa asiatica, dan strip merah adalah beberapa nama jenis ikan channa di Indonesia.
Baca juga: Manfaat Ikan Channa untuk Kesehatan, Dapat Sembuhkan Luka dan Memiliki Anti Inflamasi
Mengutip Gramedia, berikut adalah jenis-jenis ikan channa:
Berita Rekomendasi
1. Channa Micropeltes
2. Channa Barca
3. Channa Auranti
4. Channa Gachua
5. Channa Diplogramma
6. Channa Pleuro
7. Channa Andrao
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.