Data UMP Banten Selama 5 Tahun Terakhir, Lengkap dengan Besaran UMK di Tahun 2018 - 2022
Inilah daftar UMP Banten dalam 5 tahun terakhir, lengkap dengan besaran UMK-nya dari tahun ke tahun, mulai dari 2018-2022.
Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
TRIBUNNEWS.COM/FACUNDO CHRYSNA P
ILUSTRASI UMP - Inilah daftar UMP Banten dalam 5 tahun terakhir, lengkap dengan besaran UMK-nya dari tahun ke tahun, mulai dari 2018-2022.
- Kota Serang Rp 3.366.512
- Kota Tangerang Selatan Rp 3.841.368.
Baca juga: Pemrov DKI Banding Soal UMP, Buruh Apresiasi Konsistensi Gubernur Anies Baswedan
Besaran UMK Banten Tahun 2020
- Kabupaten Pandeglang Rp 2.758.909
- Kabupaten Lebak Rp 2.710.654
- Kabupaten Tangerang Rp.4.168.268
- Kabupaten Serang Rp 4.152.887
Berita Rekomendasi
- Kota Tangerang Rp 4.199.029
- Kota Cilegon Rp 4.246.081
- Kota Serang Rp 3.773.940
- Kota Tangerang Selatan Rp 4.168.268.
Baca juga: Buruh Desak Anies Baswedan Segera Banding Putusan PTUN Jakarta Terkait UMP DKI
Besaran UMK Banten Tahun 2021
- Kabupaten Pandeglang Rp 2.800.293
- Kabupaten Lebak Rp 2.751.314