Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Teks Pidato Sambutan Mendikbudristek pada Upacara Hari Pendidikan Nasional 2023

Berikut isi teks Pidato Sambutan Mendikbudristek yang dapat dibacakan pada Upacara Peringatan Hari Pendidikan Nasional 2023, pada 2 Mei 2023.

Penulis: Muhammad Alvian Fakka
Editor: Suci BangunDS
zoom-in Teks Pidato Sambutan Mendikbudristek pada Upacara Hari Pendidikan Nasional 2023
Tangkap layar kanal YouTube KEMENDIKBUD RI
Menterian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Mendikbudristek), Nadiem Makarim - Berikut isi teks Pidato Sambutan Mendikbudristek yang dapat dibacakan pada Upacara Peringatan Hari Pendidikan Nasional 2023, pada 2 Mei 2023. 

Oleh karena itu, mari kita semarakkan hart ini dengan semangat untuk meneruskan perwujudan Merdeka Belajar, mendidik generasi Pelajar Pancasila yang cerdas berkarakter, dan membawa Indonesia melompat ke masa depan dengan pendidikan yang memerdekakan.

Selamat Hari Pendidikan Nasional.

Terima kasih,
Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh, Om shanti shanti shanti om,
Namo buddhaya

Jakarta, 2 Mei 2023

Menteri Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi,
Nadiem Anwar Makarim

Baca juga: Kumpulan Ucapan Hari Pendidikan Nasional 2023, Berikut Link Download Logo Hardiknas

(Tribunnews.com/Muhammad Alvian Fakka)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas