Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Cara Cek Formasi CPNS 2023, Klik Laman SSCASN dan Kementerian

Simak cara cek formasi CPNS dan PPPK 2023 melalui laman SSCASN atau Kementerian, beserta jadwal seleksinya lengkap

Penulis: Pondra Puger Tetuko
Editor: Tiara Shelavie
zoom-in Cara Cek Formasi CPNS 2023, Klik Laman SSCASN dan Kementerian
freepik.com
Ilustrasi CPNS 2023 - Simak cara cek formasi CPNS dan PPPK 2023 melalui laman SSCASN atau Kementerian, beserta jadwal seleksinya lengkap 

TRIBUNNEWS.COM - Cara cek formasi CPNS 2023.

Pendaftaran CPNS dan PPPK 2023 akan mulai dibuka pada 17 September hingga 6 Oktober 2023.

Pemerintah melalui Kementerian PANRB telah mengalokasikan sebanyak 572.4946 formasi yang dibagin menjadi dua, yakni CPNS dan PPPK.

Untuk formasi CPNS sebanyak 28.903, sedangkan PPPK sejumlah 543.593, hal itu diperuntukkan instanti pemerintah pusat maupun daerah.

Bagi calon peserta CPNS 2023 ini dapat mengecek terlebih dahulu instanti mana saja yang membuka lowongan ini.

Baca juga: Apakah Pelamar yang Mengundurkan Diri Dapat Mendaftar Kembali pada CPNS 2023?

Cara Cek Formasi CPNS dan PPPK 2023 Melalui SSCASN

Jika mengacu pada seleksi sebelumnya, maka untuk cek formasi CPNS dan PPPK dapat melalui laman SSCASN.

Berita Rekomendasi

- Buka laman https://data-sscasn.bkn.go.id/spf;

- Isi kolom jenis pengadaan, instansi, tingkat pendidikan, dan pendidikan yang akan dicari;

- Klik 'Cari';

- Halaman akan memunculkan formasi sesuai dengan data yang dicari.

Selain itu, calon peserta juga dapat melakukan cek formasi melalui laman resmi kementerian.

Cara Cek Formasi CPNS dan PPPK 2023 Melalui Laman Kementerian

- Kemenkumham 2023, LINK.

- Kemenag 2023, LINK.

- Kejagung RI 2023, LINK.

- KemenPANRB 2023, LINK.

- Kemenpora 2023, LINK.

- Kemenkominfo 2023, LINK.

- Kemenlu RI 2023, LINK.

- Kemenkeu 2023, LINK.

- Kemendikbudristek 2023, LINK.

- MA 2023, LINK.

- Kemendagri 2023, LINK.

- KPK 2023, LINK.

- Kemenhub 2023, LINK.

- Kemenhan 2023, LINK.

- BRIN 2023, LINK.

- Kemenkes 2023, LINK.

- Kementerian LHK 2023, LINK.

- Kemenperin 2023, LINK.

- Kementan 2023, LINK.

Baca juga: CPNS 2023: Cara Daftar, Nilai Ambang Batas, Materi SKD, Cara Cek Formasi, dan Jadwal Seleksi

Jadwal Seleksi CPNS dan PPPK 2023

- Pengumuman Seleksi: 16 - 30 September 2023

- Pendaftaran Seleksi: 17 September - 6 Oktober 2023

- Seleksi Administrasi: 17 September - 9 Oktober 2023

- Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi: 6 - 9 Oktober 2023

- Masa Sanggah: 10 - 13 Oktober 2023

- Jawab Sanggah: 14 - 16 Oktober 2023

- Pengumuman Pasca Sanggah: 17 - 23 Oktober 2023

- Penarikan data final: 24 - 26 Oktober 2023

- Penjadwalan SKD CPNS: 27 - 30 Oktober 2023

- Pengumuman Daftar Peserta, Waktu, dan Tempat SKD CPNS: 31 Oktober - 3 November 2023

- Pelaksanaan SKD CPNS: 4 - 13 November 2023

- Pengolahan Nilai SKD CPNS: 11 - 14 November 2023

- Pengumuman Hasil SKD CPNS: 15 - 17 November 2023

- Masa Sanggah: 18 - 20 November 2023

- Jawab Sanggah: 18 - 22 November 2023

- Pengolahan Nilai SKD CPNS Hasil Sanggah: 21 - 25 November 2023

- Pengumuman Pasca Sanggah: 22 - 27 November 2023

- Pemetaan Titik Lokasi SKB CPNS dengan CAT (Input Lokasi SKB): 28 - 30 November 2023

- Pemilihan Titik Lokasi SKB CPNS dengan CAT oleh Peserta Seleksi: 1 - 3 Desember 2023

- Penarikan data final: 4 - 5 Desember 2023

- Penjadwalan SKB CPNS dengan CAT: 6 - 7 Desember 2023

- Pengumuman Daftar Peserta, Waktu, dan Tempat SKB CPNS dengan CAT: 8 - 10 Desember 2023

- Pelaksanaan SKB CPNS: 11 - 17 Desember 2023

- Integrasi Nilai SKD dan SKB: 18 - 30 Desember 2023

- Pengumuman Kelulusan: 31 Desember - 7 Januari 2024

- Masa Sanggah: 8 - 10 Januari 2024

- Jawab Sanggah: 8 - 14 Januari 2024

- Pengolahan Nilai Seleksi Hasil Sanggah: 10 - 15 Januari 2024

- Pengumuman Kelulusan Pasca Sanggah: 11 - 17 Januari 2024

- Pengisian DRH NIP CPNS: 18 Januari - 16 Februari 2024

- Usul Penetapan NIP CPNS: 17 Februari - 17 Maret 2023

(Tribunnews.com/Pondra)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas