Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Barang yang Tak Boleh Dibawa Penumpang Kereta Cepat Whoosh, Penghapus Cat Kuku Dibatasi

Simak aturan barang yang tak boleh dibawa penumpang Kereta Cepat Whoosh. Penghapus cat kuku dibatasi kurang dari 20ml.

Penulis: Enggar Kusuma Wardani
Editor: Garudea Prabawati
zoom-in Barang yang Tak Boleh Dibawa Penumpang Kereta Cepat Whoosh, Penghapus Cat Kuku Dibatasi
Tribunnews/JEPRIMA
Pengunjung melihat-lihat miniatur kereta cepat Whoosh pada acara launching Penjualan Tiket Whoosh pada aplikasi mobile di Stasiun Halim Kereta Cepat Jakarta Bandung (KCJB), Jakarta Timur, Selasa (17/10/23). - Daftar barang yang tak boleh dibawa oleh penumpang Kereta Cepat Whoosh. Penghapus cat kuku dibatasi kurang dari 20ml. 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut daftar barang bawaan yang tak boleh dibawa penumpang Kereta Cepat Whoosh.

Saat naik Kereta Cepat Whoosh, terdapat aturan terkait barang bawaan penumpang.

Ada tiga kategori barang bawaan yang wajib diperhatikan penumpang, yakni yang diperbolehkan dan dilarang untuk dibawa.

Selain itu, terdapat barang yang boleh dibawa namun dibatasi dengan jumlah tertentu.

Selain itu, penumpang juga wajib memperhatikan barang bawaannya agar tak tertinggal dan tercecer pada rangkaian Kereta Cepat Whoosh.

Lebih lengkapnya, berikut jenis barang yang boleh dan tak boleh dibawa penumpang Kereta Cepat Whoosh:

Baca juga: Perjalanan Kereta Cepat Whoosh Bertambah Jadi 25 Kali Per Hari 

1. Diperbolehkan

Berita Rekomendasi

- Makanan dan Minuman

- Pakaian

- Kursi Roda

- Sepeda Lipat

- Laptop

2. Dilarang

- Produk Kimia

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas