Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

30 Ucapan Hari Guru Nasional 2023 Singkat, Cocok untuk Anak SD

Simak 30 ucapan Hari Guru Nasional 2023 singkat dan cocok diucapkan oleh Anak SD. Diperingati setiap 25 November.

Penulis: Enggar Kusuma Wardani
Editor: Nanda Lusiana Saputri
zoom-in 30 Ucapan Hari Guru Nasional 2023 Singkat, Cocok untuk Anak SD
Tribun Jabar
30 ucapan Hari Guru Nasional 2023 singkat dan cocok untuk Anak SD. Diperingati setiap 25 November. 

8. Kata-kata tidak akan pernah bisa membayar ilmu pengetahuan yang engkau berikan kepada kami. Selamat Hari Guru Nasional!

Baca juga: Teks Pidato Menteri Pendidikan saat Hari Guru Nasional 2023, Lengkap dengan Link PDF

9. Guru, digugu lan ditiru. Laku baikmu akan kami teladai selalu.

10. Ki Hajar Dewantara pernah berkata, " Anak-anak hidup dan tumbuh sesuai kodratnya sendiri. Pendidik hanya dapat merawat dan menuntun tumbuhnya kodrat itu,"




11. Terima kasih atas kesabaranmu, selalu denganku, dan membimbingku dalam segala hal. Selamat Hari Guru Nasional!

12. Kepada guru favoritku. Kau telah membantuku dengan memberikan cahaya kebijaksanaan. Mengubahku dengan intelektual dan bekerja dengan ketekunan. Selamat Hari Guru Nasional!

13. Saya menemukan sikap mengayomi, persahabatan, kedisiplinan dan cinta, semuanya ada pada satu orang. Dan orang itu adalah dirimu guruku. Selamat Hari Guru Nasional!

14. Seorang guru adalah seorang yang terus memupuk jiwa rasa ingin tahu para siswa untuk seumur hidup. Selamat hari guru untuk semua guru!

BERITA TERKAIT

15. Terima kasih telah menjadi guru yang luar biasa dan selalu percaya padaku. Selamat Hari Guru!

16. Kata-kata tidak akan bisa membayar jasamu di bidang pendidikan. Engkau mencerdaskan generasi bangsa tanpa pamrih. Selamat Hari Guru Nasional 2023. Semoga jasamu terbayarkan suatu hari nanti.

Baca juga: Kemendikbudristek Apresiasi Guru dan Tenaga Kependidikan pada Peringatan Hari Guru Nasional 2023

17. Semua upaya dan kerja keras yang kamu investasikan untuk menghasilkan yang terbaik dalam diri kami, tidak akan pernah terbayar dengan sebuah kata-kata. Kami hanya bisa merasa bersyukur memiliki guru seperti kamu!

18. Pendidikan sebagai usaha mencerdaskan bangsa, hanya bisa tercapai melalui demokratisasi pendidikan. Selamat Hari Guru Nasional!

29. Selamat Hari Guru Nasional! Kami berterimakasih hari ini, dan setiap hari!

20. Wahai guru, berkatmu kegiatan belajar menjadi begitu menyenangkan. Selamat Hari Guru Nasional.

21. Guru terbaik tidak memberimu jawabannya, tetapi mereka akan memberi dorongan kepadamu untuk menemukan jawaban sendiri. Selamat Hari Guru Nasional.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas