Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Foto-foto Evakuasi Korban Erupsi Gunung Marapi Sumbar, Dua Personel Polda Sumbar Turut jadi Korban

Foto-foto evakuasi korban erupsi Gunung Marapi, gunung berapi aktif yang terletak di Sumatra Barat (Sumbar), 23 orang meninggal.

Penulis: Suci Bangun Dwi Setyaningsih
Editor: Pravitri Retno W
zoom-in Foto-foto Evakuasi Korban Erupsi Gunung Marapi Sumbar, Dua Personel Polda Sumbar Turut jadi Korban
TribunPadang.com/Rezi Azwar
Korban erupsi Gunung Marapi berhasil dievakuasi ke Posko Marapi Via Batu Palano, Kecamatan Sungai Pua, Kabupaten Agam, Sumatera Barat (Sumbar), Selasa (5/12/2023). 

Evakuasi Selasa (5/12/2023)

1. 

Personel Polda Sumbar saat mengevakuasi korban erupsi Gunung Marapi di Batu Palano, Kecamatan Sungai Pua, Kabupaten Agam, Sumatera Barat (Sumbar), Selasa (5/12/2023).
Personel Polda Sumbar saat mengevakuasi korban erupsi Gunung Marapi di Batu Palano, Kecamatan Sungai Pua, Kabupaten Agam, Sumatera Barat (Sumbar), Selasa (5/12/2023). (TribunPadang.com/Rezi Azwar)

2. 

Proses evakuasi korban erupsi oleh tim gabungan saat sampai di posko satu, untuk dilarikan ke RSAM Bukittinggi, Selasa (5/12/2023).
Proses evakuasi korban erupsi oleh tim gabungan saat sampai di posko satu, untuk dilarikan ke RSAM Bukittinggi, Selasa (5/12/2023). (TribunPadang.com/Panji Rahmat)

3.

Korban erupsi Gunung Marapi berhasil dievakuasi ke Posko Marapi Via Batu Palano, Kecamatan Sungai Pua, Kabupaten Agam, Sumatera Barat (Sumbar), Selasa (5/12/2023).
Korban erupsi Gunung Marapi berhasil dievakuasi ke Posko Marapi Via Batu Palano, Kecamatan Sungai Pua, Kabupaten Agam, Sumatera Barat (Sumbar), Selasa (5/12/2023). (TribunPadang.com/Rezi Azwar)

4.

Korban erupsi Gunung Marapi berhasil dievakuasi ke Posko Marapi Via Batu Palano, Kecamatan Sungai Pua, Kabupaten Agam, Sumatera Barat (Sumbar), Selasa (5/12/2023).
Korban erupsi Gunung Marapi berhasil dievakuasi ke Posko Marapi Via Batu Palano, Kecamatan Sungai Pua, Kabupaten Agam, Sumatera Barat (Sumbar), Selasa (5/12/2023). (TribunPadang.com/Rezi Azwar)

5.

Jenazah korban erupsi Gunung Marapi berhasil dibawa ke RSAM Bukittinggi, Selasa (5/12/2023).
Jenazah korban erupsi Gunung Marapi berhasil dibawa ke RSAM Bukittinggi, Selasa (5/12/2023). (TribunPadang.com/Fajar Alfaridho Herman)

Evakuasi Senin (4/12/2023)

Berita Rekomendasi

6.

Pendaki gunung Marapi berhasil dievakuasi petugas, Senin (4/11/2023).
Pendaki gunung Marapi berhasil dievakuasi petugas, Senin (4/11/2023). (TribunPadang.com/Panji Rahmat)

Baca juga: Update Korban Erupsi Gunung Marapi: 23 Pendaki Tewas Termasuk Anggota Polri, 52 Selamat

Dua Personel Polda Sumbar Turut jadi Korban

Masih dikutip dari TribunPadang.com, dua personel Kepolisian Daerah (Polda) Sumatra Barat (Sumbar) turut menjadi korban meninggal erupsi Gunung Marapi Sumbar, Minggu (3/12/2023).

Irjen Pol Suharyono mengatakan kedua personelnya dinas di Satuan Ditsamapta.

“Dari 75 pendaki ini, dua di antaranya anggota kami yang berdinas di Direktorat Sabhara,” kata Suharyono, Selasa.

Mereka adalah Bripda Rexy Wendesta dan Bripda Muhammad Iqbal.

Adapun Rexy disebut mengalami patah tangan.

Meski begitu, Suharyono belum bisa memastikan kondisi Bripda Muhammad Iqbal, apakah selamat atau masuk dalam daftar pendaki yang dinyatakan meninggal dunia.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas