Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Foto-foto Paus Fransiskus Tiba di Indonesia, Senyum dan Beberapa Kali Lambaikan Tangan

Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik dan Kepala Negara Vatikan, Paus Fransiskus, setibanya di Jakarta, Indonesia, Selasa (3/9/2024).

Penulis: Suci Bangun Dwi Setyaningsih
Editor: Wahyu Gilang Putranto
zoom-in Foto-foto Paus Fransiskus Tiba di Indonesia, Senyum dan Beberapa Kali Lambaikan Tangan
AFP/BAY ISMOYO
Paus Fransiskus melambai saat kedatangannya di Bandara Internasional Soekarno?Hatta di Jakarta pada 3 September 2024. - Paus Fransiskus tiba di Indonesia yang mayoritas penduduknya Muslim pada 3 September untuk perhentian pertama tur empat negara di Asia-Pasifik yang akan dilakukan yang terlama dalam masa kepausan pria berusia 87 tahun. (BAY ISMOYO / AFP) 

TRIBUNNEWS.COM - Foto-foto Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik dan Kepala Negara Vatikan, Paus Fransiskus, setibanya di Jakarta, Indonesia, Selasa (3/9/2024).

Berdasarkan pantauan Tribunnews.com, Paus Fransiskus dan rombongan tiba dengan pesawat ITA Airways berwarna biru.

Pesawat yang ditumpangi Paus Fransiskus dan rombongan mendarat di Bandara Soekarno-Hatta (Soetta), Tangerang, pukul 11.26 WIB.

Sesampainya di bandara, Paus Fransiskus dan rombongan secara bertahap keluar dari pesawat.

Pada pukul 11.42 WIB, Paus Fransiskus menggunakan kursi roda keluar dari pesawat.

Kedatangan Paus Fransiskus pun disambut sejumlah pejabat pemerintahan Indonesia, termasuk Menteri Agama (Menag), Yaqut Cholil Qoumas.

Paus Fransiskus juga diberikan buket bunga sesampainya di Bandara Soetta.

Berita Rekomendasi

Ia tampak tersenyum dan beberapa kali melambaikan tangan.

Foto-foto Paus Fransiskus Tiba di Indonesia

1.

Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik Paus Fransiskus dan rombongan tiba di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Selasa (3/9/2024) pukul 11.26 WIB.
Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik Paus Fransiskus dan rombongan tiba di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Selasa (3/9/2024) pukul 11.26 WIB. (Tangkap layar kanal YouTube Kompas TV)

2.

Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik dan Kepala Negara Vatikan Paus Fransiskus keluar dari pesawat setibanya di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Selasa (3/9/2024).
Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik dan Kepala Negara Vatikan Paus Fransiskus keluar dari pesawat setibanya di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Selasa (3/9/2024). (Tangkap layar kanal YouTube Kompas TV)

3.

Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik dan Kepala Negara Vatikan Paus Fransiskus keluar dari pesawat setibanya di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Selasa (3/9/2024).
Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik dan Kepala Negara Vatikan Paus Fransiskus keluar dari pesawat setibanya di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Selasa (3/9/2024). (Tangkap layar kanal YouTube Kompas TV)

4.

Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik dan Kepala Negara Vatikan Paus Fransiskus keluar dari pesawat setibanya di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Selasa (3/9/2024).
Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik dan Kepala Negara Vatikan Paus Fransiskus keluar dari pesawat setibanya di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Selasa (3/9/2024). (Tangkap layar kanal YouTube Kompas TV)

5.

Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik dan Kepala Negara Vatikan Paus Fransiskus berjabat tangan dengan sejumlah pejabat di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Selasa (3/9/2024).
Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik dan Kepala Negara Vatikan Paus Fransiskus berjabat tangan dengan sejumlah pejabat di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Selasa (3/9/2024). (Tangkap layar kanal YouTube Kompas TV)

6.

Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik dan Kepala Negara Vatikan Paus Fransiskus berjabat tangan dengan sejumlah pejabat di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Selasa (3/9/2024).
Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik dan Kepala Negara Vatikan Paus Fransiskus berjabat tangan dengan sejumlah pejabat di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Selasa (3/9/2024). (Tangkap layar kanal YouTube Kompas TV)
Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas