Video Sosok Satu-satunya Menteri yang Sempat Absen Pembekalan di Akmil, Langsung Susul ke Magelang
Menteri Luar Negeri, Sugiono, menjadi satu-satunya anggota Kabinet Merah Putih yang sempat absen dalam pembekalan di Akademi Militer (Akmil) Magelang.
Penulis: Diah Putri Pamungkas
Editor: Tiara Shelavie
TRIBUNNEWS.COM - Menteri Luar Negeri, Sugiono, menjadi satu-satunya anggota Kabinet Merah Putih yang sempat absen dalam pembekalan di Akademi Militer (Akmil) Magelang.
Pasalnya, Sugiono harus menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) BRICS di Kazan, Rusia.
Seperti diketahui, anggota Kabinet Merah Putih bertolak menggunakan pesawat Hercules ke Magelang pada Kamis (24/10/2024).
Bahkan, di hari pertama pembekalan, para menteri harus bangun pukul 04.00 WIB untuk latihan baris-berbaris.
Namun, beberapa kegiatan dan agenda di hari pertama harus dilewatkan oleh Sugiono.
(*)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.