17 Pantangan saat Imlek 2025 yang Tidak Boleh Dilakukan di Hari Pertama Tahun Baru
Inilah daftar pantangan saat Imlek 2025 yang tidak boleh dilakukan di hari pertama tahun baru, jatuh pada Rabu, 29 Januari 2025.
Penulis: Muhammad Alvian Fakka
Editor: Bobby Wiratama

Penggunaan pisau atau gunting dianggap dapat memotong aliran rezeki dan keberuntungan.
Aktivitas menjahit dianggap akan membawa tahun yang sulit, sedangkan penggunaan gunting atau pisau dipercaya dapat memicu pertengkaran.
6. Tidak mengenakan pakaian berwarna hitam atau putih
Warna-warna ini diasosiasikan dengan duka cita dan kematian, sehingga dihindari selama perayaan.
Warna putih dan hitam diasosiasikan dengan berkabung, sehingga sebaiknya dihindari saat merayakan Imlek
7. Menghindari menangis

Menangis pada hari pertama Imlek dipercaya dapat membawa kesedihan sepanjang tahun.
Tangisan anak-anak dianggap membawa kesialan bagi keluarga selama perayaan Imlek.
8. Tidak tidur siang
Tidur siang pada hari Imlek dipercaya dapat menyebabkan kemalasan dan kurangnya produktivitas di tahun yang baru.
9. Dilarang Mencuci Pakaian pada Dua Hari Pertama
Dua hari pertama Imlek adalah hari lahir Dewa Air.
Sehingga mencuci pakaian dapat menyinggung dewa tersebut.
10. Hindari Minum Obat

Minum obat selama Imlek sebaiknya dihindari.
Hal ini diyakini untuk menghindari sakit sepanjang tahun, kecuali dalam keadaan darurat
11. Hindari Mengunjungi Rumah Sakit
Kunjungan ke rumah sakit di hari Imlek diyakini akan mendatangkan penyakit sepanjang tahun.
12. Dilarang Memakai Pakaian yang Rusak
Menggunakan pakaian yang rusak dipercaya akan membawa kesialan di tahun yang baru.
13. Makan Bubur dan Daging untuk Sarapan

Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.