Mau Tahu Harga Moge Asal Jepang Saat Ini
Bagi Anda yang berniat membeli moge, simak dulu harga produk-produk yang tawarkan merek-merek Jepang di Indonesia.
Editor: Budi Prasetyo

AHM
Dari kanan President Director PT Astra Honda Motor (AHM) Toshiyuki Inuma, Executive Vice President Director AHM Johannes Loman, Marketing Director AHM Margono Tanuwijaya dan Marketing Director AHM Koji Sugita memperkenalkan big bike Honda, CBR1000RR SP dan NM4 Vultus di Nusa Dua, Bali (10/6). AHM memulai bisnis big bike setelah secara resmi meluncurkan 6 model big bike Honda sekaligus menyiapkan layanan premium khusus bagi pecinta motor sport premium Honda di Tanah Air.
Hayabusa Rp 370.000.000
Kawasaki
ER-6n Rp 102.500.000
ER-6n ABS Rp 112. 500.000
ER-6n ABS (Vin 2015) Rp 139.900.000
Ninja 650 Rp 107.000.000
Ninja 650 ABS Rp 116.500.000
Berita Rekomendasi
Ninja 650 ABS (Vin 2015) Rp 145.000.000
Versys Rp 118.900.000
Versys ABS Rp 129.900.000
New Versys 650 Rp 159.000.000
Versys 1000 Rp 315.000.000
Ninja ZX-6R ABS Rp 281.300.000
Ninja ZX-6R ABS Special Edition Rp 284.000.000
Z 800 Rp 201.400.000
Z 1000 Rp 302.300.000
Z 1000 Special Edition Rp 307.200.000
Vulcan S Rp 155.000.000
Ninja 1000 Rp 286.800.000
Ninja ZX-10R Rp 348.000.000
Ninja ZX-14R Rp 321.300.000
Ninja ZX-14R Special Edition Rp 328.000.000
Ninja ZX-10R Ohlins Rp 342.700.000
Ninja H2 Rp 580.000.000