Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Otomotif

Terinspirasi Ferrari, Modifikasi Yamaha XMAX Ini Tampil Elegan

Inspirasi modifikasi motor bisa datang dari mana saja, seperti dari mobil Ferrari. Yamaha XMAX satu ini pakai kuning khas Ferrari.

Editor: Ilham F Maulana
zoom-in Terinspirasi Ferrari, Modifikasi Yamaha XMAX Ini Tampil Elegan
GridOto.com
Modifikasi Yamaha XMAX Gunakan Warna kuning Ferrari 

TRIBUNNEWS.COM- Inspirasi modifikasi motor yang berasal dari mobil masih terhitung cukup jarang.

Padahal jika dilakukan secara tepat dan matang tampilan motor bisa makin elegan.

Salah satunya motor yang memakai modifikasi mobil adalah Yamaha XMAX milik Adi Dewanti yang menjadii kuning khas Ferrari.

Untuk dicat jadi kuning Ferrari, tak pakai lama, motor ini ikirim ke Begay Airbrush di kawasan Sunter, Jakarta Utara.

Let the battle begin! Gaung CUSTOMAXI YAMAHA 2018 sudah ditabuh. . Babak baru persaingan modifikasi MAXI YAMAHA Series siap dihelat. Jadilah yang terbaik di 3 kelas Master Class Modifictaions dan Daily Use Modifications (YAMAHA XMAX, NMAX, dan AEROX 155), juga kelas Rising Star (Khusus YAMAHA LEXI) . Upload and join via www.customaxiyamaha.com . #customaxiyamaha2018 #customaxiyamaha #customaxi #yamaha #gridoto #maxiyamaha #yamahanmax #yamahaxmax #yamahaaerox155 #yamahalexi

"XMAX aslinya memang ada yang berwarna kuning, tapi yang kuning Ferrari belum ada kan? Hahaha..," gelak pria yang biasa dipanggil Adi ini.

Enggak cuma itu saja, beberapa komponen yang sejatinya berwarna hitam, juga dilabur kuning.

Contohnya panel bodi di atas lampu.

BERITA TERKAIT

Kepalang tanggung, panel lain yang berwarna hitam dicat dengan warna gunmetal agar lebih kontras dengan warna kuningnya.

HALAMAN SELENGKAPNYA >>>>>

Sumber: Gridoto
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
berita POPULER
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas