Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Otomotif

Kesal Lama Tunggu Pelat Nomor, Pemilik Yamaha NMAX Curhat 3 Minggu Cuma Panaskan Motor

Baik pembeli motor baru secara tunai atau kredit, sering mengeluhkan proses pembuatan pelat nomor yang terbilang cukup lama.

Editor: Ilham F Maulana
zoom-in Kesal Lama Tunggu Pelat Nomor, Pemilik Yamaha NMAX Curhat 3 Minggu Cuma Panaskan Motor
IST
Yamaha NMAX 155 Model 2018 

TRIBUNNEWS.COM- Sobat tentu tahu jika membeli motor baru di dealer, baik secara tunai atau kredit memiliki prosedur yang perlu diikuti.

Pasalnya setiap dealer motor memiliki aturan yang berbeda-beda satu dengan yang lainnya.

Baik pembeli motor baru secara tunai atau kredit, sering mengeluhkan proses pembuatan pelat nomor yang terbilang cukup lama.

Karena proses pembuatan pelat nomor baru akan selama 14 hari kerja atau kurang lebih dua minggu.

Tapi karena berbagai hal, biasanya proses pengiriman pelat nomor motor baru malah lebih lama dari waktu yang ditentukan.

Masalah lamanya pengiriman pelat nomor baru juga dikeluhkan pemilik motor Yamaha NMAX bernama Noer ID.

Noer curhat di grup Facebook Yamaha NMAX Indonesia untuk menanyakan kepada pemilik Yamaha NMAX lain apakah sama seperti dirinya.

Berita Rekomendasi

Noer mengaku sudah 23 hari dirinya menunggu pengiriman pelat nomor untuk motor Yamaha NMAX miliknya.

HALAMAN SELANJUTNYA >>>>>

Sumber: Motor Plus
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas