Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Bagaimana Shalat Rasulullah Muhammad SAW Sebelum Menerima Wahyu Perintah Shalat 5 Waktu?

Rasulullah Muhammad SAW sendiri sebelum menerima wahyu perintah shalat 5 waktu, Rasulullah sudah mengerjakan shalat.

Editor: Ravianto
zoom-in Bagaimana Shalat Rasulullah Muhammad SAW Sebelum Menerima Wahyu Perintah Shalat 5 Waktu?
Istimewa
Ilustrasi shalat 

TRIBUNNEWS.COM, BANDUNG - Dalam perjalanan Isra Miraj yang dilakukan Rasulullah Muhammad SAW, Allah SWT memerintahkan shalat 5 waktu.

Perintah shalat 5 waktu yang juga diwajibkan kepada umat Islam.

Rasulullah Muhammad SAW sendiri sebelum menerima wahyu perintah shalat 5 waktu, Rasulullah sudah mengerjakan shalat.

Demikian dengan istrinya, Siti Khatijah.

Gerakan dan bacaan shalat 5 waktu yang diperoleh setelah perjalan Isra Miraj, adalah seperti yang saat ini dikerjakan oleh umat Islam.

Dalil gerakan dan bacaan salat 5 waktu yang umat Islam saat kerjakan, tertuang dalam hadis riwayat Imam Ahmad dan Ad Daruguthni.

Lalu bagaimana shalat Rasulullah Muhammad SAW sebelum menerima wahyu perintah shalat 5 waktu?

 Isra Miraj: Demi Cinta Umat Islam, Rasulullah Meminta Keringanan Perintah Shalat 50 Kali Jadi 5 Kali

Berita Rekomendasi

Dikutip dari laman nuonline.com, Rasulullah Muhammad telah menjalankan kewajiban salat sebagai pemeluk agama Islam.

Halaman Selanjutnya

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas