Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Soal dan Jawaban TVRI SMA Kamis, 23 Juli 2020, Materi: Pemfaktoran Persamaan Kuadrat

Simak soal dan jawaban TVRI SMA Belajar dari Rumah Kamis, 23 Juli 2020, materi Pemfaktoran Persamaan Kuadrat.

Penulis: Yurika Nendri Novianingsih
Editor: Garudea Prabawati
zoom-in Soal dan Jawaban TVRI SMA Kamis, 23 Juli 2020, Materi: Pemfaktoran Persamaan Kuadrat
kemdikbud.go.id
Soal dan jawaban TVRI SMA Kamis, 23 Juli 2020, materi Pemfaktoran Persamaan Kuadrat. 

Luas kolam = 180 m2
Selisih panjang (p) dan lebar (l) kolam = 3 m, jadi lebar = p-3
Lebar jalan = 2 m

Ditanya:

Berapa luas jalan?

Jawab :

L = p x l

180 = p x (p-3)
180 = p2 – 3p
p2 – 3p – 180 = 0
(p + 12)(p – 15) = 0
p + 12 = 0
p = -12 (tidak mungkin panjang minus)

p – 15 = 0
p = 15 (jadi panjang kolam adalah 15 m)
Lebar kolam = 15 – 3 = 12 m

BERITA REKOMENDASI

Panjang area adalah panjang kolam + 2 kali lebar jalan
= 15 + 2(2)
= 19 meter

Lebar area adalah lebar kolam + 2 kali lebar jalan
= 12 + 2(2)
= 16 meter

Luas area = 19 x 16 = 304 m2

Luas jalan adalah luas area – luas kolam
= 304 – 180
= 124 m2

Jadi luas jalan adalah 124 m2


Jadwal TVRI Belajar dari Rumah Kamis, (23/7/2020):

08.00 - 08.30 WIB (PAUD)

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas