Kunci Jawaban TVRI 4 Agustus 2020, Tugas SMP, Belajar dari Rumah: Materi Pecahan
Inilah materi dan kunci jawaban soal program Belajar dari Rumah TVRI jenjang SMSP tentang Pecahan pada Selasa, 4 Agustus 2020.
Penulis: Suci Bangun Dwi Setyaningsih
Editor: Tiara Shelavie
3. Ibu Andi, Ibu Budi, dan Ibu Cecep hendak menyumbang telur untuk hajatan Ibu Irma. Jumlah telur sumbangan dari Ibu Andi dan Ibu Budi adalah 12,9 kg. Jumlah telur sumbangan dari Ibu Budi dan Ibu Cecep adalah 15,0 kg. Jumlah telur sumbangan dari Ibu Andi dan Ibu Cecep adalah 12,5 kg.
a. Berapa jumlah telur yang diterima Ibu Irma?
b. Siapakah yang menyumbang telur terbanyak?
Baca: Jawaban Soal TVRI SD Kelas 1-3, Selasa, 4 Agustus 2020: Nilai Tempat Satuan, Puluhan dan Ratusan
Baca: Soal dan Jawaban TVRI 4 Agustus 2020 SD Kelas 4-6 Materi Mengenal Sistem Pernapasan Manusia
Jawaban:
1. 2/3 = 0,666
0,47 = 0,47
7/8 = 0,875
74% = 0,74
Jadi urutan yang terbesar ke yang terkecil adalah 7/8; 74%; 2/3; 0,47.
2. 1⁄1×2 + 1⁄2×3 + 1⁄3×4 + 1⁄4×5 + 1⁄5×6 + … + 1⁄48×49 + 1⁄49×50
= (1⁄1 – 1⁄2) + (1⁄2 – 1⁄3) + (1⁄3 – 1⁄4) + (1⁄4 – 1⁄5) + (1⁄5 – 1⁄6) + … + (1⁄48 – 1⁄49) + (1⁄49 – 1⁄50)
= (1⁄1 – 1⁄50) = 49⁄50
Jadi hasil penjumlahan bilangan pecahan tersebut adalah 49⁄50.
3. Misal: