Kunci Jawaban Belajar dari Rumah TVRI SD Kelas 4-6 Kamis 10 September 2020, Maksud & Ciri-ciri Puisi
Kunci jawaban Belajar dari Rumah TVRI untuk SD kelas 4-6, Kamis (10/9/2020), tema: cara membaca puisi.
Editor: Archieva Prisyta
TRIBUNNEWS.COM - Kunci jawaban soal 'jelaskan maksud dan ciri-ciri puisi.'
Pertanyaan tersebut merupakan soal Belajar dari Rumah TVRI untuk SD kelas 4-6, Kamis (10/9/2020).
Tema tayangan kali ini adalah cara membaca puisi.
Berikut ini disajikan kumpulan soal dan jawabannya.
Disclaimer: artikel ini hanya digunakan oleh orangtua untuk memandu proses belajar anak.
Soal ini berupa pertanyaan terbuka. Artinya, jawaban tidak terpaku seperti berikut.
Baca: Jawaban Belajar dari Rumah TVRI SD Kelas 4-6, Jumat (11/9/2020): Menghitung Bilangan Pecahan
Soal 1
Jelaskan yang dimaksud dengan puisi dan tuliskan ciri-cirinya!
Soal 2
Pilihlah satu karya puisi yang paling kamu sukai karya Khairil Anwar, lalu bacakan puisi tersebut dengan penuh penghayatan. Minta bantuan orang tua untuk menilai cara kamu membacakan puisi tersebut!